PJ. Bupati Tuba, Pimpin Rapat Dengan Seluruh Kepala Satker

oleh

Tulang Bawang – Dalam rangka terus meningkatkan kualitas tata kelola Pemerintahan Yang baik, bersih, maju, profesional, transparan dan akuntabel, Pemerintah Kabupaten Tulang Bawang menggelar Rapat Koordinasi yang dihelat di Ruang Utama (RRU) Lantai 2 Setdakab Tulang Bawang, Selasa ( (7/1)

Rapat dipimpin langsung oleh Pj. Bupati Tulang Bawang bapak Ir.Ferli Yuledi.,SP.,MM.,MT dan didampingi oleh Pj. Sekretaris Daerah Kabupaten Tulang Bawang bapak Haryanto SE.,M.Ec.Dev serta Inspektur Tulang Bawang bapak DR. Untung Widodo, .M.Si.

Rapat Koordinasi ini diikuti oleh Para Staf Ahli Bupati, Para Asisten, Ka. Badan/ Ka. Dinas/ Ka. Satker, Sekretaris OPD, Kabag Setdakab. Tuba, Kabag Setwan, Camat Se – Kab. Tuba. (ADV)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *